Upacara Bendera 17 April 2025

Upacara Bendera 17 April 2025
Selamat pagi dan salam sejahtera bagi kita semua. Pada hari ini, tanggal 17 April 2025, Kecamatan Adimulyo melaksanakan Upacara bendera, sebagai petugas upacara karyawan karyawati Puskesmas Adimulyo, sebagai pembina Upacara Camat Adimulyo Drs. Budiono, M.Si , peserta upacara terdiri dari Kepala Sekola SD se-Kecamatan Adimulyo, Kepala Desa se- Kecamatan Adimulyo, Anggota Polsek Adimulyo serta Karyawan Karyawati Kecamatan Adimulyo.. Akhir dari upacara ini, marilah kita tunjukkan bahwa kita adalah generasi penerus yang siap mengisi kemerdekaan dengan hal-hal positif. Mari kita terus berjuang dan berkarya untuk bangsa ini, agar cita-cita para pahlawan dapat terwujud.
---- Berita Terkait ----